Minggu, 22 Agustus 2010

Ayam Penyet

 

Quantcast
Bahan :   1/2 kg ayam yang berkulit 100 ml air 1/4 sdt merica bubuk Minyak untuk menggoreng
Bumbu yang dihaluskan : 2 siung bawang putih 1/2 sdt garam 1/4 sdt ketumbar Sedikit kunyit bubuk   Sambal : 1/4dt garam 1/2 sdt gula pasir 5 cabai rawit merah Sedikit terasi 1/2 buah tomat Cara olah : Campur ayam dengan bumbu halus, merica bubuk dan air. Masak dalam wajan tertutup sampai air habis. Dinginkan. Ulek garam, terasi, gula dan cabai rawit merah, kemudian tambahkan potongan tomat,tekan-tekan supaya tomat agak hancur. Goreng ayam dalam minyak panas sampai agak kering. Panas-panas, taruh ayam dalam cobek, tekan dengan ulekan. Hidangkan dengan nasi panas dan lalapan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar